Breaking News Korban Bunuh Diri di Jembatan Barelang Akhirnya Ditemukan

Avatar photo
Oplus_0

Bataminfo.co.id, Batam – Tim Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Kota Batam dan Pangkalan Penjagaan Laut dan Pantai (kPLP) Tanjung Uban berhasil menemukan korban bunuh diri yang melompat dari Jembatan 1 Barelang, Batam, pada Minggu, 30 Juni 2024.

Setelah melakukan penyisiran intensif di sekitar perairan jembatan, korban akhirnya ditemukan jam 16.18.2024.

Korban di temukan di sekitar perairan Tanjung Piayu , Penemuan ini mengakhiri pencarian yang telah dilakukan oleh tim gabungan sejak laporan aksi bunuh diri diterima.

Jenazah korban langsung di larikan kerumah sakit untuk di visum

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *